Hati hati dengan kelompok yang membatasi syi'ar Islam
*Hati hati dengan kelompok yang membatasi syi'ar Islam* Q.S. Al-Ahzab/33:41-42: يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا اذْكُرُوا اللهَ ذِكْرًا كَثِيرًا (41) وَسَبِّحُوهُ بُكْرَةً وَأَصِيلاً (42) "Hai orang-orang yang beriman, berzikirlah (dengan menyebut nama) Allah, dzikir yang sebanyak-banyaknya. Dan bertasbihlah kepada-Nya di waktu pagi dan petang." Berdasarkan ayat di atas, menganjurkan kepada orang orang beriman, terutama dipermulaan waktu pagi dan sore. untuk memperbanyak dzikir sebanyak-banyaknya. Dzikir bisa dengan hati (didalam hati) bisa juga di ucapkan. Dzikir didalam sholat ada yang wajib, ada juga yang sunah. Dzikir diluar sholat itu banyak, begitu pula waktunya pun banyak. Ada yang ditentukan waktunya, ada juga yang tidak ditentukan waktunya (Bebas) ada yang dibatasi jumlah dzikir nya, ada juga yang tidak dibatasi jumlah dzikir nya. Dzikir dalam Islam terbagi lima hukum. Ada yang wajib, sunah, haram, makruh dan mubah. 1. Dzikir wajib seperti dalam sh...